Apa kabar kawan otaku, kali ini saya akan menginfokan beberapa anime yang paling dinanti nanti
Karena mungkin season pertamanya berhasil mengikat para pemirsa, sehingga para otaku ini menjadi sangat tertarik untuk menunggu season ke-dua dari anime
kesayangan-nya….Oke langsung saja dari
yang pertama….
Assassination
ClassroomAnime genre komedi dan
supranatural yang dikarang oleh Yusei Matsui ini menceritakan kehidupan
sehari-hari sebuah kelas yang berbentuk gurita dengan kekuatan super sebagai
wali kelasnya.

GateAnime genre fantasy
ini ditulis oleh Takumi Yanai, dan diilustrasikan oleh Daisuke Izuka Kurojishi
sejak 2006. Season kedua gate memasuki arc pertarungan dengan naga api. Kisah
seri pertama diawali dengan portal ke dunia parallel yang dikenal dengan
sebuutan gate tiba tiba muncul di Ginza. Monster dan pasukan berkeliaran keluar
dari portal, megubah tempat seketika menjadi neraka pertempuran.
Durarara!!x2
KetsuAnime ini ber genre
action dan suspense, anime ini ditulis oleh Ryohgo Narita dan diilustrasikan
oleh Suzuhito Yasuda. Anime ini menceritakan tentang Dullahan yang bekerja
sebagai seorang penjahat pesuruh di Ikebukuro.
Snow
White with The Red HairAnime ini dikarang
oleh Sorata Akizuki dan diterbitkan oleh Hakusensha. Anime ini menceritakan
kisah hidup seorang Wanita yang bernama Shirayuki, sia memiliki rambut berwarna
merah. Tunggu aja kelanjutanya…
AjinNah pada bagian ini
saya tidak tau siapa penulis nya wkwkwk, Anime ini menceritakan tentang
Manusia Abadi yang disebut Ajin. Dan kisah selanjutnya baru akan diliris
Boku
Dake ga Inai MachiKarya dari Kei Sanbe
ini menerangkan sesorang yang tiba tiba memiliki kemampuan untuk memutar waktu,
penasaran? Tunggu aja..
Dagashi
KashiNih, buat para jones, didalam anime ini banyak sekali karakter anime yang sangat cantik dan sangat
tampan dalam amine seris ini, antara Atsushi Abe sebagai Konotsu Shikada, dan
kisah selanjutnya tunggu aja.....
Nijiro
DaysAnime ini menceritakan
tentang rincian kehidupan empat karakter utama bernama Natsuki, Tomoya,
Keiichi, dan Tsuyoshi. Mereka menghabiskan hari-hari dengannmenyelesaikan studi
merekan dan berdebat tentang percintaan. Tunggu aja kisahnya
Oya-san
wa ShishunkiAnime ini menceritakan
tentang seorang anak yang telah memperoleh hidup mandiri. Ia telah diberikan
tanggung jawab dengan hidup sendiri disebuah apartemen. Setelah pindah ke
apartemen sewaanya, ia bertemu dengan pemilik apartemen. Pemililk apartemen
tersebut memiliki fisik seorang gadis kecil, dan dia tidak memasak atau
melakukan pekerjaan rumah tangga saat menghadiri sekolah menengah dengan teman
temanya.

Fairy Tail ZeroFairy tail zero adalah seri prequel yang mengisahkan tentang sejarah terbentuknya gild Fairy Tail. Beberapa tahun yang lalu Mavis Vermilion merupakan seorang servant di pulau Sirius dianianya oleh guild master dan putrinya, Zera. Akan tetapi Mavis tetap berfikir positif, karena ibunya pernah bilang bahwa peri takkan pernah menghampiri orang yang menangisi permasalahan meereka.
Hanya ini yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat buat kalian para otaku.. terima kasih....
0 comments:
Post a Comment